About

Posted by Indigkom 0 comments
Indigkom adalah suatu karya tulis yang berisi informasi digital dan komputer. Indigkom adalah media sharing penulis yang ingin berusaha mengamalkan ilmu yang telah diraih semasa hidup, tak hanya informasi yang mencakup dunia internet, indigkom juga mencoba memberi informasi di dunia otomotif, kesehatan, olahraga dan dunia offline. Indigkom berbasis blogspot dan tidak dikomersilkan, semua info berasal dari kemampuan yang dimiliki oleh penulis, baik otodidak dan dengan pendidikan formal.

Indigkom Merupakan singkatan dari Informasi Digital dan Komputer. Indigkom akan terus memberikan informasi sebisa mungkin dan terus terup-date setiap artikelnya. Diantara artikel yang diprioritaskan adalah semua tentang informasi dan tentang komputer, dimana keduanya saat ini menjadi bahan pokok kehidupan yang saling mengisi satu sama lain, dimana informasi dapat diakses melalui komputer dan tentunya memerlukan sarana internet.

Dunia komunikasi di masa ini merupakan dunia komunikasi yang modern yang didukung dengan kecanggihan teknologi yang bisa berupa komputer, smartphone, gadget, blackberry, android yang semuanya memerlukan media internet yang mana semua informasi tersaji di dalamnya.

Di indigkom semua tersaji dalam artikel yang siap membantu anda mengatasi bila ada masalah yang terjadi diantara semua teknologi yang sudah ada. Indigkom juga menyajikan Tips, Tutorial dan berbagai macam info lainya.

Akhir kata, Semoga semuanya bisa membantu dan bermanfaat di sela kehidupan pembaca, mungkin tulisannya tidak sempurna dan pasti ada kata-kata yang kurang berkenan. Semua kesalahan dari manusia dan kebenaran hanya milik sang pencipta.



Wassalam,

0 comments:

Post a Comment